Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sekadau Tahun 2020 telah menyampaikan Laporan Awal Dana Kampanye (LADK) kepada KPU Kabupaten Sekadau pada hari Jumat tanggal 25 September 2020 bertempat di Aula Hotel Pondok Indah Sekadau.
Berikut disampaikan Pengumuman dan Model LADK Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sekadau Tahun 2020 untuk diketahui bersama.
Dokumentasi Kegiatan
0 comments:
Post a Comment