KPU Kabupaten Sekadau menggelar Rapat Pleno Terbuka Penetapan Perolehan Kursi Partai Politik dan Penetapan Calon Terpilih dalam Pemilihan Umum Tahun 2019 di Aula hotel Multi Sekadau, selasa 30 Juli 2019 kemarin.
Hadir dalam acara tersebut seluruh perwakilan dari Partai perserta pemilu, Kepolisia, Kesbangpol, Kodim, Bawaslu dan tamu undangan lainya.
0 comments:
Post a Comment